Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Sebanyak 50 Anggota DPRD Batam Periode 2024-2029 Resmi Dilantik

Sebanyak 50 orang anggota DPRD Batam terpilih dilantik di Ruang Rapat Paripurna DPRD Batam, Kamis (29/8/2024) pukul 10.00 WIB.
Pelantikan 50 Anggota DPRD Batam di ruang rapat paripurna. /Bisnis-Rifki
Pelantikan 50 Anggota DPRD Batam di ruang rapat paripurna. /Bisnis-Rifki

Bisnis.com, BATAM - Sebanyak 50 orang anggota DPRD Batam terpilih dilantik di Ruang Rapat Paripurna DPRD Batam, Kamis (29/8/2024) pukul 10.00 WIB. Mereka mengucap sumpah janji Anggota DPRD Batam masa jabatan 2024-2029.

Rapat pelantikan ini dipimpin langsung Ketua DPRD Batam 2019-2024 Nuryanto. "Fungsi DPRD untuk pengabdian. Pelayanan optimal menuju kesejahteraan masyarakat, dan jangan pernah bermimpi memperkaya diri," katanya.

Rapat pelantikan ini juga dihadiri oleh sejumlah Anggota DPRD Batam periode 2019-2024. Selain itu Wali Kota Batam, Muhammad Rudi; Ketua DPRD Kota Batam, Nuryanto; Wakil Ketua I DPRD Kota Batam, Muhammad Kamaluddin; Wakil Ketua II DPRD Kota Batam, Muhammad Yunus Muda; Wakil Ketua III DPRD Kota Batam, Ahmad Surya

Nuryanto menegaskan Anggota DPRD harus mampu menyuarakan aspirasi rakyat, sehingga akuntabilitas DPRD Batam dapat dipertanggungjawabkan.

Setwan DPRD Batam, Ridwan Afandi tampak membacakan satu persatu anggota DPRD Periode 2024-2029. Mereka satu persatu menempati tempat untuk mengucapkan janji.

Adapun 50 DPRD yang diantik di antaranya :

Anggota DPRD dari Batam 1 sebanyak 12 kursi. Di antaranya :

1. Ahmad Surya Partai Gerindra

2. Hendra Asman Partai Golkar

3. Jelvin Tan Partai Nasdem

4. Mangihut Rajagukguk  PDI Perjuangan

5. Ir. H. Suryanto PKS

6. Sahat Parulian Tambunan  Partai Demokrat

7. Biyanto dari PAN

8. Sony Christanto dari PSI

9. Surya Makmur Nasution dari PKB

10. Ir. Anang Adhan dari Partai Gerindra

11. Novelin Fortuna Sinaga dari Partai Golkar

12. Taufik Ace Muntasir dari Partai Nasdem

Anggota DPRD dari Batam 2 sebanyak 7 kursi. Di antaranya :

1. Kamaruddin Partai Nasdem

2. Setia Putra Tarigan Partai Gerindra

3. Nuryanto PDI Perjuangan

4. Muhammad Yunus Muda  Partai Golkar

5. Siti Nurlailah PKS

6. Ruslan Sinaga Partai Hanura

7. Hj. Asnawati Atiq  Partai Nasdem

Anggota DPRD dari Batam 3 sebanyak 9 kursi. Di antaranya :

1. Walfentius Tindaon  Partai Golkar

2. Muhammad Kamaluddin Partai Nasdem

3. Jimmi Simatupang  PDI Perjuangan

4. Anwar Anas Partai Gerindra

5. Muhammad Mustofa dari PKS

6. H. Hery Herlangga dari PAN

7. Muhammad Yunus Partai Demokrat

8. Jimmi Siburian Partai Golkar

9. M. Putra Pratama Jaya Partai Nasdem

Anggota DPRD dari Batam 4 sebanyak 9 kursi. Di antaranya :

1. Jamson Silaban  PDI Perjuangan

2. Amirsyah PKB

3. Banyu Ari Nopianto Partai Gerindra

4. H. Djoko Mulyono Partai Golkar

5. Muhammad Dycho Barcelona Maryon Partai Nasdem

6. Muhammad Syafei dari PKS

7. Muhammad Fadhli dari PPP

8. Dandis Raja Gukguk PDI Perjuangan

9. Umi Kalsum dari PKB

Anggota DPRD dari Batam 5 sebanyak 6 kursi. Di antaranya :

1. Muhammad Rudi Partai Gerindra

2. Tapis Dabbal Siahaan PDI Perjuangan

3. Arlon Veristo Partai Nasdem

4. Tumbur Hutasoit Partai Hanura

5. Safari Ramadhan dari PAN

6. Warya Burhanuddin PKS

Anggota DPRD dari Batam 6 sebanyak 7 kursi. Di antaranya :

1. Rival Pribadi Partai Nasdem

2. H. Aweng Kurniawan Partai Gerindra

3. Sulaiman PKS

4. Budi Mardianto PDI Perjuangan

5. Hendrik PKB

6. Yefri Partai Nasdem

7. Muhammad Rizky Aji Perdana dari PKN (K65)


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Editor : Ajijah

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper